Kabinet Gelombang Kebaikan
Visi
“Terwujudnya muslimah yang berpikir kritis, kolaboratif, kreatif, dan inovatif dalam dakwah Islam.”
Misi
- Menjalin ukhuwah yang baik, rasa nyaman, dan saling menjaga kondisi internal bidang.
- Menyediakan ruang bagi muslimah Undip untuk beropini terhadap isu-isu kemuslimahan yang ada di masyarakat sehingga membentuk inspirator muslimah di Undip.
- Membentuk kolaborasi yang baik antara jaringan kemuslimahan secara internal maupun eksternal.
- Menciptakan dakwah Islam yang kreatif, aktual, dan inovatif.
Struktur Bidang